Senin, 01 Juli 2019

Lirik Lagu I'tirof - Sabyan ft Esbeye

Lirik Sabyan I'tirof Latin | Teks Lagu Sabyan Esbeye I'tirof Terjemahan | Sabyan kembali mengeluarkan video terbaru. Kali ini duet dengan grup gambus Esbeye dan membawakan lagu berjudul "I'tirof". Bagaimana lirik lagunya?

Tepat pada 30 Juni 2019, channel kedua Sabyan bernama "Sabyan Channel" mengupload video musik terbaru berjudul "I'tirof". Dan hingga artikel ini dibuat, video nya sudah ditonton lebih dari 200 ribu penonton.


Lagu "I'tirof" ini dibawakan Sabyan dengan duet bersama Esbeye. Di beberapa lagu sebelumnya, seringkali nampak kebersamaan 2 grup gambus ini. Nah, bagi yang penasaran video lagu "I'tirof" bisa kunjungi channel Sabyan atau klik di sini.

[Baca juga : Lirik Sabyan - Al Barq Al Yamani Versi Arab dan Terjemahan]

Isi dari lagunya adalah pernyataan seorang hamba yang memohon ampun kepada Tuhannya. Sedangkan liriknya sendiri merupakan lirik yang dikenal dengan Syair Abu Nawas. Nah, daripada penasaran, berikut lirik lagu "I'tirof" versi latinnya

Lirik Sabyan ft Esbeye - I'tirof

Ilahi Lastu lil Firdausi Ahlaan
Wala Aqwaa ‘ala Naaril Jahiimi
Fahabli Taubatan Waghfir Dzunuubii
Fa Innaka Ghafirudz-dzanbil ‘Adziimi

Ku tak pantas berada dalam surga-Mu
Namun tak kuasa bila ku masuk ke neraka-Mu
Aku datang mengharap belas kasih dari-Mu
Kepada siapa aku meminta selain pada-Mu

Dzunubi Mitslu A’daadir-rimali
Fahabli Taubatan Ya Dzal-Jalaali

Engkau Pengasih Maha Pengampun dosa-dosa
Beriku taubat atas segala kesalahanku

Ilahi Lastu lil Firdausi Ahlaan
Wala Aqwaa ‘ala Naaril Jahiimi
Fahabli Taubatan Waghfir Dzunuubii
Fa Innaka Ghafirudz-dzanbil ‘Adziimi

[Baca juga : Lirik Sabyan - Ya Romdhon Versi Arab dan Artinya]

Lirik Sabyan ft Esbeye - I'tirof (Terjemahan)

Ilahi Lastu lil Firdausi Ahlaan
(Tuhanku, aku bukanlah ahli Surga Firdaus)
Wala Aqwaa ‘ala Naaril Jahiimi
(Sedangkan aku tidak kuat menahan siksa neraka jahim)
Fahabli Taubatan Waghfir Dzunuubii
(Maka terimalah taubatku dan ampunilah dosa-dosaku)
Fa Innaka Ghafirudz-dzanbil ‘Adziimi
(Sesungguhnya Engkau adalah Maha Pengampun dosa yang besar)

Ku tak pantas berada dalam surga-Mu
Namun tak kuasa bila ku masuk ke neraka-Mu
Aku datang mengharap belas kasih dari-Mu
Kepada siapa aku meminta selain pada-Mu

Dzunubi Mitslu A’daadir-rimali
(Dosa-dosaku bagaikan banyaknya butiran-butiran pasir di pantai)
Fahabli Taubatan Ya Dzal-Jalaali
(Maka terimalah taubatku wahai Allah Yang Maha Agung)

Engkau Pengasih Maha Pengampun dosa-dosa
Beriku taubat atas segala kesalahanku

Ilahi Lastu lil Firdausi Ahlaan
(Tuhanku, aku bukanlah ahli Surga Firdaus)
Wala Aqwaa ‘ala Naaril Jahiimi
(Sedangkan aku tidak kuat menahan siksa neraka jahim)
Fahabli Taubatan Waghfir Dzunuubii
(Maka terimalah taubatku dan ampunilah dosa-dosaku)
Fa Innaka Ghafirudz-dzanbil ‘Adziimi
(Sesungguhnya Engkau adalah Maha Pengampun dosa yang besar)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar